Tuesday, May 14

Tag: Black Mamba

Kopi dan Dongeng Ular
Susastra

Kopi dan Dongeng Ular

16 Januari 2022 Orang-orang di Wanua menyebut ular sebagai loloi, orang-orang Aborigin mengenal ular hitam dengan sebutan ooyu-bu-lui. Orang-orang Aborigin berkeyakinan ular hitam sangat berbisa. Orang-orang di Wanua mengeja ular hitam sebagai Setang atau Setan. Orang-orang di Wanua, minum kopi, berdiskusi, menepis ketakutan pada ular. Oleh: Daniel Kaligis Editor: Parangsula Gambar: Minum Kopi di sabua – di Kimuwu. Foto: Dera Liar Alam DIKIRA, ular makan tanah, makan abu. Mel memeriksa tanah gembur, tangannya memburu avertebrata merah ungu menyusup ke dalam liang seukuran tubuhnya. Hewan itu, walau badannya sudah kena pacul dan putus, tubuh tak berdarah. Oleng, papanya Mel, mengayun cangkul beberapa depa di depan Mel. Tangan Mel cekatan, bongkah tanah berikut dibongkarny...